UN bukan sesuatu yang mendadak. Kegiatan ini sudah
terencana berbulan-bulan sebelumnya. Jadi, kalau gagal atau tertunda,
maka menunjukkan betapa buruknya manajemen persiapan UN yang dilakukan
Kementerian Pendidikan Nasional.
-- Hermawi Taslim
"UN bukan sesuatu yang mendadak. Kegiatan ini sudah terencana berbulan-bulan sebelumnya. Jadi, kalau gagal atau terunda, maka menunjukkan betapa buruknya manajemen persiapan UN yang dilakukan Kementerian Pendidikan Nasional. Karena itu, Mendiknas harus bertanggung jawab penuh atas kasus ini," kata Ketua Umum Forum Alumni PMKRI Hermawi Taslim, Senin (15/4/2013) malam.
Taslim mengingatkan, para siswa dan guru adalah pihak yang menjadi korban dan paling menderita dalam kasus penundaan UN. Mereka sudah menyiapkan diri berbulan-bulan, tiba-tiba dikabarkan UN itu ditunda hanya karena materi ujian belum tiba di sekolah. Kondisi itu bisa membuat mereka semakin resah, dan berpeluang menurunkan semangat menghadapi UN.
"Jadi, kalau dalam satu atau dua hari ke depan, persiapan dan pelaksanaan UN tidak membaik. Saya minta Mendiknas mengundurkan diri. Karena sumber persoalan utama ada Mendiknas," tegas Taslim.
Baca juga di bawah ini...!
BERITA
- Pengumuman PPDB 2022 Jalur Zonasi
- INFO PSB/PPDB TAHUN PELAJARAN 2015/2016
- PASSING GRADE PSB / PPDB 2014 SMAN 13 KABUPATEN TANGERANG (PINAL)
- PELAKSANAAN UJIAN KENAIKAN KELAS (UKK) TAHUN 2013
- KEGIATAN UKA/UKG 2013 DI TUK SMAN 13 KABUPATEN TANGERANG
- DAFTAR SISWA YANG DITERIMA SNMPTN 2013
- PENGUMUMAN KELULUSAN UN 2013 SMAN 13 KABUPATEN TANGERANG
- PASSING GRADE PSB / PPDB 2013 SMAN 13 KABUPATEN TANGERANG
- UPDATE DOWNLOAD DAFTAR PESERTA SERTIFIKASI GURU (UKA/UKG) 2013 - PERUBAHAN JADWAL UKA / UKG 2013
- SOAL UN 2013 DI SUB RAYON 03 KAB. TANGERANG KURANG
- Sudahlah Pak Presiden, Tak Perlu Ada UN Tahun Depan
- 02. Guru SMAN 13 Kabupaten Tangerang
- Kabupaten dan Kota Tangerang Kekurangan Soal UN, Lembar Soal Difotokopi
- Polisi Kawal Pendistribusian Naskah Soal UN
- M Nuh: Kurikulum 2013 Tak Akan Ditunda
- Percetakan Serahkan Naskah Soal UN
- Soal UN 2013 Juga Berbeda Antarkelas
- Ini Contoh Lembar Jawaban UN 2013
- Keberhasilan Kurikulum 2013, SMAN 13 KAB. TANGERANG
- Wajah Sistem Pendidikan di Indonesia
- SIMAK UI Buka Pendaftaran Pada 6 Mei
- Minta Formasi CPNS, Pemda Harus Lengkapi Persyaratan
- 624 SISWA/SISWI SMA/MA SE-KABUPATEN TANGERANG IKUTI SELEKSI OLIMPIADE SAINS
- Pengawas UN Wajib Jelaskan Soal dan LJUN Satu Kesatuan
0 comments:
Posting Komentar